Selangkah Lagi Everton Jadi Klub Kaya Raya Inggris

Para pemain Everton merayakan gol
Sumber :
  • Reuters / Andrew Boyers
VIVA.co.id
Target Winger Muda MU Musim Ini: 2 Trofi dan 10 Gol
- Dengan suntikan dana sebesar £200 juta (Rp4 triliun), Everton sebentar lagi akan jadi kekuatan baru di Liga Inggris. Selangkah lagi,
The Toffees
Bintang Muda MU Keluarkan 'Jurus Messi' untuk Kalahkan Barca
akan resmi dimiliki oleh dua konglomerat asal Amerika Serikat, John Jay Moores dan Charles Noell.
Bek Mahal ManCity Berharap Dimaksimalkan Guardiola

Dilansir
Daily Mail
, manajemen Everton akan segera mengumumkan pengalihan kepemilikan saham mayoritas kepada Moores dan Noell di bulan ini.


Kabar akan diambil alihnya mayoritas saham Everton, sudah berkembang sejak bulan Desember tahun 2015 lalu. Kini, Romelu Lukaku
cs
akan segera memiliki bos baru.


Moores dan Noell nantinya akan mengambil alih saham mayoritas, yang sebelumnya dipegang oleh Bill Kenwright, Robert Earl, dan Jon Woods.


Investasi di bidang olahraga, memang bukan hal baru buat Moores. Konglomerat asal California ini sebelumnya pernah menjadi pemegang saham terbesar klub baseball MLB (Major League Baseball), San Diego Pardes.


Saat ini, Everton duduk di posisi delapan klasemen sementara Liga Inggris. Soal prestasi di Liga Inggris, rival sekota Liverpool ini sudah meraih sembilan kali gelar Liga Inggris. Kali terakhir Everton meraih gelar Liga Inggris di musim 1986/1987.

Halaman Selanjutnya
Halaman Selanjutnya