LIVE MATCH: Susunan Pemain Stoke Vs Arsenal

Manajer Arsenal, Arsene Wenger
Sumber :
  • REUTERS
VIVA.co.id
Liverpool Tunjuk Direktur Sepakbola untuk Pertama Kali
- Tertahannya Leicester City oleh Aston Villa, tidak hanya memberi peluang bagi Arsenal untuk kembali ke puncak klasemen. Kemenangan melawan Stoke pada Minggu, 17 Januari 2016, juga sekaligus memperlebar jarak dengan dua kompetitor terkuat saat ini.

Moyes Sukses Ajak 2 Bek MU Merapat ke Sunderland

Hasil imbang membuat Leicester naik ke puncak dengan hanya 44 poin. Sementara Manchester City mendapat tambahan tiga poin, dari hasil kemenangan pada Sabtu, 16 Januari, sehingga kini mengejar ketertinggalan menjadi 43 poin di posisi
Guardiola Diragukan, Xavi Turun Tangan
runner-up.

Dilansir dari
Sky Sports
pada Minggu, dua pertandingan Arsenal berikutnya, termasuk melawan Stoke, akan menjadi ujian Gunners dalam persaingan merebut titel Premier League. Kalah melawan Stoke, akan membuat kubu Arsene Wenger tertahan di posisi tiga dengan 43 poin.


Hasil imbang cukup membuat Meriam London, kembali menggeser Leicester di puncak, tapi mereka jelas membuang kesempatan untuk menjauh dari Leicester dan ManCity. Menurut statistik Opta, Stoke hanya kalah satu kali, dari tujuh laga Premier League melawan Arsenal.


Catatan tak bagus Arsenal melawan Stoke, masih ditambah dengan buruknya sejarah perjalanan tandang Arsene Wenger, ke lima klub yang pernah ditangani Mark Hughes. Lima kali Hughes mencatat kemenangan atas Wenger, dua kali imbang dan tidak pernah kalah.


Anda dapat menyimak jalannya pertandingan ini melalui fitur
Berikut adalah susunan pemain kedua tim:


Stoke:
Butland, Shawcross, Pieters, Wollscheid, Johnson, Walters, Arnautovic, Afellay, Whelan, Bojan, Joselu


Arsenal:
Cech, Bellerin, Mertesacker, Koscielny, Monreal, Ramsey, Flamini, Campbell, Oxlade-Chamberlin, Walcott, Giroud.

Halaman Selanjutnya
Halaman Selanjutnya