Jadwal Siaran Langsung Sepakbola Malam dan Dini Hari Nanti

Arema Cronus saat menghadapi Sriwijaya FC
Sumber :

VIVA.co.id - Pecinta sepakbola bakal dimanjakan kembali dengan pertandingan seru pada hari ini, Sabtu, 3 Oktober 2015. Tak hanya di Eropa, laga sengit juga akan tersaji di Tanah Air.

Di Premier League, ada dua pertandingan yang patut untuk disaksikan. Pertama, Manchester City kontra Newcastle United di Etihad Stadium.

Lalu ada duel Chelsea kontra Southampton yang berlangsung di Stamford Bridge. Jika kalah, posisi manajer Chelsea, Jose Mourinho bisa saja semakin terancam.

Dari sepakbola nasional, akan ada pertandingan leg 1 semifinal Piala Presiden. Hari ini, Arema Cronus akan menjamu Sriwijaya FC di Stadion Kanjuruhan, Malang.

Mourinho Tak Rela Jika MU Hanya Finis 4 Besar

[Baca juga: Tanpa Tiga Pilar, Bagaimana Formasi Arema Lawan Sriwijaya?]

Ini merupakan pertemuan kedua bagi Arema dan Sriwijaya di Piala Presiden. Sebelumnya, Singo Edan sukses menang 3-1 atas Sriwijaya di babak penyisihan grup.

Lalu, ada pertandingan apa lagi yang akan tersaji Sabtu malam hingga Minggu dini hari WIB? Berikut jadwal siaran langsungnya:

Sabtu, 3 Oktober 2015

Premier League
18.45 WIB - Crystal Palace vs West Brom - beIN Sports 3
21.00 WIB - Manchester City vs Newcastle - Indosiar, beIN Sports 3
21.00 WIB - Sunderland vs West Ham - beIN Sports 2
21.00 WIB - Norwich City vs Leicester City - beIN Sports 1
21.00 WIB - Aston Villa vs Stoke City - Orange TV
21.00 WIB - Bournemouth vs Watford - Fight Sport
23.30 WIB - Chelsea vs Southampton - beIN Sports 1 & 3

Serie A

23.00 WIB - Carpi vs Torino - beIN Sports 2

Bundesliga

01.30 WIB - Darmstadt vs Mainz 05 - Fox Sports
20.30 WIB - Borussia Monchengladbach vs VfL Wolfsburg - Fox Sports
20.30 WIB - Ingolstadt vs Eintracht Frankfurt - Fox Sports 3

Ligue 1

01.30 WIB - Lille vs Montpellier - beIN Sports 1
22.30 WIB - Lyon vs Stade Reims - Orange TV

Piala Presiden
18.00 WIB - Arema Cronus vs Sriwijaya FC - Indosiar

(ase)

Stones Gabung ManCity Berkat Bujukan Dua Pemain Ini
Manajer Manchester United, Jose Mourinho

Mourinho Tuntut MU Cepat Beradaptasi dengan Gayanya

MU dipimpin Mourinho mulai musim depan.

img_title
VIVA.co.id
10 Agustus 2016