"Ferguson Menawan, Tapi Menyebalkan dan Keras Kepala"

Manajer Manchester United, Sir Alex Ferguson
Sumber :
  • REUTERS/Phil Noble
VIVAbola
Rekor Buruk Mourinho di MU
- Keputusan Sir Alex Ferguson mundur dari jabatan pelatih Manchester United mengejutkan banyak pihak, termasuk para pewarta yang selama ini setia mengikuti kemanapun dia pergi.

MU Mainkan Mkhitaryan Lagi, Mourinho Tidak Puas

Neil Curtis, jurnalis
Sudah Jadi Pemain MU, Pogba Masih Dibelikan Rumah Juventus
The Sun yang telah menulis berita-berita mengenai MU dalam 14 tahun belakangan mengaku akan sangat merindukan momen-momen kehadiran Ferguson di tempat latihan serta acara konfrensi pers.


Hampir satu setengah dekade terus membuntuti gerak-gerik pria yang biasa disapa Fergie itu, Curtis pastinya sangat mengenal tabiat Ferguson. Dia pun menggambarkan pria 71 tahun tersebut sebagai sosok yang menawan sekaligus menyebalkan.


"Dia bukan sekedar pelatih, namun Ferguson pria sejati. Dia menawan, tapi juga kadang menyebalkan serta keras kepala," tulis Curtis dalam kolomnya.


Lebih dari itu, Curtis pun mengagumi Ferguson karena nama besarnya. "Anda tidak tahu sebesar apa nama Ferguson sampai Anda milihat bagaimana orang-orang di Timur Jauh memberikan sambutan hangat atas kedatangannya."


"Dalam beberapa tahun belakangan dia terlihat lelah. Tapi Ferguson tetap setia melayani ketika ada yang meminta berfoto atau meminta tanda tangan," kata Curtis. (eh)

Halaman Selanjutnya
Halaman Selanjutnya